L Facial Cleanser with Green Tea Extract merupakan pembersih wajah membantu mengangkat kotoran dan sisa tata rias pada wajah tanpa membuat kulit menjadi kering. Mengandung Green tea extract sebagai pengontrol minyak berlebih dan anti-acne dan Chamomile extract sebagai pencerah serta Vitamin E sebagai antioksidan untuk kulit. Cocok untuk jenis kulit Normal/Berminyak - Berjerawat.
Catatan
-
Cara Pakai